Gempa M3,0 Guncang Tambolaka NTT : e-Kompas.ID Nasional - e-Kompas.ID
Connect with us

Headline

Gempa M3,0 Guncang Tambolaka NTT : e-Kompas.ID Nasional




Awaludin

, Jurnalis-Jum’at, 01 November 2024 |05:54 WIB
Gempa M3,0 Guncang Tambolaka NTT

Gempa Tambolaka NTT (foto: dok BMKG)

JAKARTA – Gempabumi berkekuatan magnitudo 3,0 mengguncang wilayah Tambolaka, Nusa Tenggara Timur, pada Jumat (1/11/2024), sekira pukul 05.42 WIB.

Berdasarkan informasi dari akun X Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), lokasi gempa berada di 9.22 Lintang Selatan – 118.92 Bujur Timur.

“#Gempa Mag:3.0, 01-Nov-2024 05:42:42WIB, Lok:9.22LS, 118.92BT (34 km BaratLaut TAMBOLAKA-NTT), Kedlmn:10 Km,” tulis BMKG.

Hingga saat ini belum diketahui dampak yang terjadi di NTT itu. 

“Disclaimer: Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data,” tutup BMKG.

(wal)

Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari e-Kompas.ID hanya dengan satu akun di ORION, daftar sekarang dengan klik disini dan nantikan kejutan menarik lainnya



Sumber Berita

Continue Reading
Advertisement
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Copyright © 2022 e-Kompas.ID